Beragam Perawatan Setelah Prp Wajah Hingga Syarat Apa Saja Yang Harus Dipenuhi - Tagar Berita - Blog Kecantikan dan Perawatan

Beragam Perawatan Setelah Prp Wajah Hingga Syarat Apa Saja Yang Harus Dipenuhi

PRP alias Platelet Rich Plasma ini merupakan sebuah perawatan yang berguna untuk meremajakan, mengencangkan, dan juga memperbaiki tekstur kulit.
Beragam Perawatan Setelah PRP Wajah Hingga Syarat Apa Saja Yang Harus Dipenuhi - Singkatnya PRP alias Platelet Rich Plasma ini merupakan sebuah perawatan yang berguna untuk meremajakan, mengencangkan, dan juga memperbaiki tekstur kulit. Dimana alat yang digunakan sendiri yaitu microneedling yang dikombinasikan dengan serum khusus PRP. Untuk lebih jelasnya lagi simak syarat hingga perawatan setelah PRP wajah yang ada di bawah ini.

Ini dia Syarat yang Wajib Anda Penuhi Sebelum Melakukan PRP Wajah

Ini dia Syarat yang Wajib Anda Penuhi Sebelum Melakukan PRP Wajah

Sebelum mengetahui perawatan setelah PRP wajah terlebih dahulu Anda harus memahami beberapa poin berikut.
  • Biasakan diri untuk mengkonsumsi buah dan sayuran yang cukup setiap harinya
  • Jaga pola hidup sehat dengan cara berolahraga
  • Hindari konsumsi obat yang dapat membekukan darah
  • Hentikan konsumsi alkohol dan kurangi kebiasaan merokok
  • Konsultasikan dengan ahlinya terlebih dahulu supaya tidak salah langkah
Dengan mengetahui hal tersebut, nantinya saat proses perawatan PRP yang Anda lakukan tersebut bisa berlangsung lancar dan juga aman untuk kulit wajah.

Proses pengulangan perawatan PRP wajah

Proses pengulangan perawatan PRP wajah

Perlu Anda ketahui bahwa ternyata dalam proses perawatan PRP wajah ini bisa memakan waktu sampai berulang kali. Hal ini tidak lain karena permukaan kulit yang rusak sendiri membutuhkan waktu yang cukup lama sehingga bisa diperbaiki. Umumnya pasien yang menjalani perawatan PRP itu tadi akan disarankan untuk melakukan sesi pengulangan prosedur.

Maka dari itu, jangan heran jika jumlah sesi pengulangan prosedur PRP wajah tersebut berbeda antara satu sama lain. Namun meskipun begitu, Anda tidak perlu khawatir karena semuanya berlangsung aman dibawah pengawasan dokter atau ahlinya. Jadi, Anda tidak perlu pusing jika menjalani proses perawatan PRP berulang kali karena akan mendapatkan perawatan setelah PRP wajah.

Cara kerja proses perawatan PRP / Platelet Rich Plasma

Cara kerja proses perawatan PRP / Platelet Rich Plasma

Anda harus tahu bahwa PRP ini mampu memperbaiki tekstur kulit yang telah rusak parah. Cara kerja perawatan PRP ini juga cukup mudah dipahami yaitu nantinya dokter akan melakukan pengambilan darah dengan menggunakan jarum suntik. Setelah itu nantinya proses pembuatan PRP dilakukan dengan cara memisahkan trombosit atau sel darah merah.

Jika sudah, maka serum PRP itu tadi akan diaplikasikan secara langsung ke kulit wajah yang mengalami masalah. Setelah itu alat yang bernama microneedling atau dermaroller tadi diaplikasikan juga area tadi. Menariknya lagi proses perawatan PRP wajah ini hanya membutuhkan waktu kurang lebih 40 sampai dengan 60 menit saja. Sehingga Anda langsung mendapatkan perawatan setelah PRP wajah dari dokter.

Manfaat serum PRP bagi kulit wajah

Ada banyak sekali manfaat yang bisa Anda dapatkan apabila menggunakan serum PRP wajah ini, beberapa di antaranya yaitu :
  • Mampu memperbaiki kulit tekstur yang tidak rata
  • Membantu proses peremajaan kulit
  • Mengencangkan kulit wajah
  • Mengecilkan pori-pori kulit wajah yang membesar
  • Merangsang pembentukan kolagen
  • Dapat menghilangkan noda hitam
  • Memulihkan bekas jerawat atau bopeng

Risiko Hingga Berbagai Macam Perawatan Setelah PRP Wajah

Risiko Hingga Berbagai Macam Perawatan Setelah PRP Wajah

Perlu Anda ketahui bahwa prosedur PRP wajah tersebut ternyata mampu memberikan beberapa efek samping bagi para penggunanya, berikut beberapa di antaranya :
  • Muncul rasa nyeri dan juga kemerahan
  • Mengalami iritasi pada area kulit wajah yang bermasalah
  • Menimbulkan reaksi berupa pendarahan
Risiko perawatan PRP wajah yang ada di atas tadi memang bisa saja muncul, namun Anda tidak perlu cemas! Sebab, Anda bisa mengatasi hal tersebut sehingga tidak akan muncul masalah setelah melakukan perawatan PRP wajah.

Tidak sedikit penelitian dari para ahli yang menyatakan pantangan setelah PRP wajah. Hal ini tidak lain supaya proses PRP itu tadi tetap berjalan optimal. Salah satu perawatan sederhana yang perlu Anda lakukan setelah menjalani treatment PRP wajah tersebut yaitu dengan menghindari penggunaan make up maupun skincare terlebih dahulu.

Dengan begitu, nantinya kulit Anda akan terbebas dari berbagai macam masalah yang sebelumnya telah dijelaskan. Sebab, kulit wajah biasanya akan jauh lebih sensitif setelah mendapatkan perawatan PRP wajah tersebut. Maka dari itu, Anda harus menjalankan tips berikut meskipun hanya terkesan sepele namun ternyata mampu menghindari risiko yang bisa saja muncul di kemudian hari tanpa disadari.

Perlu Anda ketahui juga bahwa umumnya proses pemulihan perawatan setelah PRP wajah tersebut akan membutuhkan waktu kurang lebih 3 sampai dengan 4 hari saja. Namun bukan tidak mungkin jika nantinya proses pemulihan pasca perawatan prosedur PRP wajah tersebut bisa memakan waktu kurang lebih sekitar satu minggu lamanya.

Semua itu tergantung pada kondisi atau masalah kulit wajah yang dihadapi setiap pasien. Sehingga dapat dikatakan juga bahwa waktu pemulihan pasca perawatan prosedur PRP wajah tersebut berbeda antara satu sama lain karena dipengaruhi masalah kulit wajah masing-masing pasien.

Demikian ulasan artikel mengenai berbagai macam perawatan setelah PRP wajah. Dengan begitu, Anda bisa langsung mempraktekkannya sekarang juga supaya proses PRP wajah tersebut berlangsung optimal nantinya.
Tagar Berita adalah kumpulan artikel menarik yang membahas topik blog kecantikan, perawatan serta blog paling dicari netizen

Posting Komentar